Category: Aktifitas

Senam Pagi Bersama di SD Islam Al Ikhlas
09/01/202609/01/2026
Post

Senam Pagi Bersama di SD Islam Al Ikhlas

Menumbuhkan Semangat Hidup Sehat dan KebersamaanKelas 1 sampai 6 🏃⛅ SD Islam Al Ikhlas melaksanakan kegiatan Senam Pagi Bersama sebagai bagian dari pembiasaan hidup sehat di lingkungan sekolah. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh murid dari kelas 1 sampai 6 dengan penuh semangat dan keceriaan di lapangan SMP Islam Al Ikhlas. Senam pagi bersama bertujuan untuk...

Simulasi Salat Berjamaah
08/01/202609/01/2026
Post

Simulasi Salat Berjamaah

Pembiasaan Tertib dan Khusyuk dalam IbadahUntuk Kelas 4, 5, dan 6 🤲📿 SD Islam Al Ikhlas melaksanakan kegiatan Simulasi Shalat Berjamaah sebagai bagian dari pembinaan karakter Islami dan pembiasaan ibadah sejak dini. Kegiatan ini diikuti oleh murid dengan bimbingan guru di lingkungan sekolah. Melalui simulasi ini, murid dilatih untuk memahami tata cara shalat berjamaah yang...

The Buddies SMP Islam Al IKhlas
07/01/202609/01/2026
Post

The Buddies SMP Islam Al IKhlas

Kunjungan SMP Islam Al IkhlasSharing Pembelajaran dan Kegiatan Dengan Kakak Kelas 📚🏫 SD Islam Al Ikhlas menerima kunjungan dan kolaborasi dari SMP Islam Al Ikhlas dalam kegiatan bertajuk “The Buddies”. Kegiatan ini menjadi wadah silaturahmi sekaligus berbagi pengalaman antara murid jenjang Sekolah Menengah Pertama dan Sekolah Dasar. Melalui kegiatan ini, murid SMP Islam Al Ikhlas...

Simulasi Kepulangan Murid
07/01/202607/01/2026
Post

Simulasi Kepulangan Murid

Simulasi Penjemputan Kelas 1-6Melatih Kedisiplinan dan Ketertiban Murid 🤗✨ SD Islam Al Ikhlas melaksanakan kegiatan Simulasi Penjemputan dan Kepulangan Murid sebagai bagian dari pembiasaan tata tertib dan penguatan karakter disiplin sejak dini. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh murid dengan pendampingan guru dan staf sekolah. Melalui simulasi ini, murid dilatih untuk berbaris dengan tertib, duduk dengan...

Kembali ke SD Islam Al Ikhlas
06/01/202607/01/2026
Post

Kembali ke SD Islam Al Ikhlas

Hari Pertama di Sekolah Dasar Islam Al IkhlasUpacara Pagi Untuk Menyambut Hari Pertama Sekolah 🏫🎒 Mengawali tahun ajaran baru, SD Islam Al Ikhlas melaksanakan kegiatan upacara pagi sebagai rangkaian penyambutan hari pertama masuk sekolah. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh peserta didik dengan penuh antusias di lingkungan sekolah. Upacara pagi menjadi momen penting untuk menanamkan kedisiplinan,...

05/08/202217/04/2024
Post

Aku Siap Sholat Jum’at Berjama’ah di Masjid!

Alhamdulillah.. Hari ini peserta didik putra SD Islam Al Ikhlas bersiap untuk melaksanakan salah satu kewajibannya di hari jum’at, yaitu sholat jum’at berjamaah. Namun sebelum sholat jum’at berjama’ah di masjid ada beberapa hal yang harus di perhatikan karena sudah hampir 3 tahun semenjak pandemi peserta didik tidak melaksanakan sholat jum’at berjama’ah di masjid Al Ikhlas....

05/08/202217/04/2024
Post

Pembinaan & Sholat Dhuha Berjama’ah Kelas 6

Alhamdulillah telah dilaksanakan pembinaan & sholat dhuha berjama’ah kelas 6 SD Islam Al Ikhlas, dengan tujuan silaturahim antar peserta didik dan guru, serta memberikan penyegaran kembali dengan kajian islami yang disampaikan langsung oleh salah satu guru Al-Qur’an.

Seru! Anak-anak Kelas 1 SD Islam Al Ikhlas Belajar Mengenal Hewan Reptil di Bali Reptile Park
13/01/202217/04/2024
Post

Seru! Anak-anak Kelas 1 SD Islam Al Ikhlas Belajar Mengenal Hewan Reptil di Bali Reptile Park

Alhamdulillah, kegiatan jalan-jalan atau biasa disebut juga dengan Field Trip untuk peserta didik kelas 1 SD Islam Al Ikhlas telah dilaksanakan pada tanggal 11 – 12 Januari 2022. Perjalanan kali ini anak-anak di suguhkan dengan hewan-hewan reptil yang berasal dari Bali Reptile Park yang berada di provinsi Bali. Pengalaman baru untuk anak-anak melihat dan mengenal hewan-hewan reptil, sekalipun...